Sering Merasa Stres Saat Hendak Tidur? Lakukan 4 Hal ini untuk Mencegahnya

Sering Merasa Stres Saat Hendak Tidur? Lakukan 4 Hal ini untuk Mencegahnya

Momen tengah malam seringkali menjadi saat-saat dimana kita bisa melakukan segala sesuatu dengan lebih tenang. Terbebas dari distraksi karena hampir setiap orang pasti sudah terlelap dalam tidurnya masing-masing.

 

Di saat ini pula, kamu bisa melakukan aktivitas yang sebelumnya tertunda di kala siang. Bahkan, ada beberapa kegiatan yang diyakini bisa membantumu meredakan stres seperti berikut ini.

 

1. Mendengarkan Musik

1. Mendengarkan Musik Beberapa kegiatan yang bisa bantu atasi stres di tengah malam (via idntimes.com)



 


 

Mendengar lagu kesukaan bisa menjadi solusi untuk meredakan stres. Apalagi kalo mendengarnya di tengah malam, kamu bakal lebih mudah merasa nyaman dan tenang dan terbebas dari suara-suara yang mengganggu dari luar.

 

Kadang pula, mendengarkan musik juga bisa menjadi momen untuk membangkitkan memori-memori indah yang kamu miliki di masalalu. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"