Pengen Awet Sama Doi? Cowok Sebaiknya Wajib Tahu Gejala PMS-nya

Pengen Awet Sama Doi? Cowok Sebaiknya Wajib Tahu Gejala PMS-nya

Pre-Menstrual Syndrome (PMS) adalah fase-fase perubahan pada setiap manusia. Dari Yang sehat hingga ke fase 'mens' yang bisa bakal jadi nano-nano buat ujian percintaan kamu.

Semua itu disebabkan karena adanya ketidakseimbangqn hormon estrogen dan progesteron pada wanita yang berdampak pada setiap perempuan. Termasuk pacar kita juga. Nah,  sebaiknya ketahui juga gejala pms berikut ini. Biar ga terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

Wanita PMS raawan emosional. (pixabay.com)

1. Porsi makan meningkat

Rajin-rajin ya kamu hei para cowok untuk mengenali gejala pertama pada saat PMS pada kekasih kita. Ketika porsi pasangan kita meningkat bisa menjadi suatu pertanda bahwa dia akan masuk kemaasa datang bulanya. Mulailah siaga dan pinter-pinter menjaga suasana hati pacar kita.

2. Males

PMSKetika pms akan menimbulkan rasa malas pada dia. Semua itu karena perubahan hormon yang sangat drastis dalam tubuh. Kadang parahnya bisa disertai dengan kejang-kejang otot.

Saat itu buatlah dia seasik mungkin tuk beraktivitas. Dan perbanyak kasih motivasi biar sibuk dikit gitu.

3. Kembung

Semingu sebelum terjadi 'mens', biasanya perut wanita menjadi kembung. Dan itu bisa dipastikan menjadi gejala PMS. Mulai waspada bro... karena mereka akan mulai merasa sedikit lebih berat, dan itu akan memicu emosi mereka.

Dari sini, mulailah menjaga sikap dan perkataan kamu.

4. Rewel

Perubahan hormon estrogen bakal menggiring cewek kamu menuju fase 'rewel'. Ditahap ini, sebagai cowok yang baik, mulailah sedikit mengalah dan perbanyak jadi pendengar yang baik buat si dia. Buat dia merasa terpenuhi segala unek-uneknya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"