Nunuk Nuraini Meninggal Karena Sakit Jantung, Berikut Ini Beberapa Penyebab Gagal Jantung yang Juga Disebut Silent Killer

Nunuk Nuraini Meninggal Karena Sakit Jantung, Berikut Ini Beberapa Penyebab Gagal Jantung yang Juga Disebut Silent Killer

Rabu, 27 Januari 2021, Indonesia kehilangan salah satu sosok penting di balik kenikmatan sebuah mie instan sejuta umat, Nunuk Nuraini. Ia adalah penemu rasa mie instan kesayangan semua orang.

Mengutip tribunnews.com, wanita berusia 59 tahun ini meninggal karena penyakit jantung. Sedih sekali rasanya, sebab usianya masih terbilang muda. Di samping itu, jasanya sungguh besar pada dunia kuliner tanah air.

Lantas, apa sih sebenarnya penyebab penyakit jantung? Kenapa sangat berbahaya sampai-sampai bisa menyerang siapa pun, bahkan orang di usia produktif?

Nunuk Nuraini penemu rasa indomie (kompas.tv)

# Tentang Penyakit Gagal Jantung

Tahu gak sih ges kalau kita semua akan kehilangan beberapa kemampuan memompa darah di jantung seiring bertambahnya usia?

Meskipun begitu, bukan karena itu gagal jantung terjadi. Melainkan karena penyebab tambahan yang bisa merusak jantung atau membuatnya bekerja terlalu keras. 

Faktor gaya hidup adalah salah satu faktor yang bisa meningkatkan risiko serangan jantung dan stroke. Misalnya: merokok, kelebihan berat badan, mengonsumsi makanan tinggi lemak dan kolesterol, serta kurangnya aktivitas fisik. Itu semua bisa menyebabkan penyakit jantung. 

# Penyebab Utama Penyakit Jantung

Meski serangannya dapat menyebabkan seseorang meninggal mendadak. Namun yang perlu kamu tahu, penyakit jantung tidak terjadi begitu saja. Ia adalah hasil dari akumulasi berbagai macam penyakit.

Beberapa penyakit yang bisa menyebabkan penyakit gagal jantung antara lain:

1. Tekanan Darah Tinggi



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"