Jangan Takut Dianggap Lemah, Berikut 8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan

Jangan Takut Dianggap Lemah, Berikut 8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan

Menangis bukanlah hal yang aneh. Baik pria maupun wanita menangis lebih sering daripada yang diperkirakan orang. Di Amerika, wanita rata-rata menangis 3,5 kali per bulan dan pria rata-rata menangis 1,9 kali sebulan.

 

Menariknya, manusia adalah satu-satunya hewan yang menangis. Manusia biasanya menangis karena luapan emosi. Entah itu karena sedih, bahagai, ataupun marah.

# 8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan

 

Orang mungkin berusaha menahan air mata jika mereka melihatnya sebagai tanda kelemahan, namun ilmu pengetahuan menunjukkan bahwa menangis justru memiliki sejumlah manfaat.

 

Berikut manfaat menangis untuk kesehatan:

 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"