Jangan Disepelekan! Kelebihan Vitamin D Bisa Sebabkan Gagal Ginjal

Jangan Disepelekan! Kelebihan Vitamin D Bisa Sebabkan Gagal Ginjal
Efek samping mengkonsumsi vitamin D berlebihan (via suara.com)

"Sakit perut dan diare juga bisa disebabkan karena terlalu banyak mengonsumsi vitamin D. Dalam kasus yang paling ekstrem, dapat menyebabkan gagal ginjal," sambung NHS.

Pada kasus di kebanyakan orang, 10 mcg vitamin D sudah cukup. Untuk anak kecil di bawah 10 tahun, mesti menghindari lebih dari 50 mcg dalam satu hari.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"