Begini Penjelasan Dokter Soal Penyebab Jerawat di Dagu

Begini Penjelasan Dokter Soal Penyebab Jerawat di Dagu

Jerawat memang bisa muncul di bagian mana pun pada wajah kita. Salah satunya adalah pada area dagu. Tentu kondisi ini membuat penderitanya jadi gak peraya diri. Lantas, apa sih yang menyebabkan munculnya jerawat di dagu? Berikut penjelasannya menurut dokter.

1. Hormon

Ilustrasi orang jerawatan (via beautynesia)

Meningkatnya hormon androgen khususnya testoteron, biasanya akan membuat kelenjar minyak di wajah semakin berlebihan. Umumnya kondisi ini banyak dialami oleh remaja yang baru pubertas, wanita hamil atau penderita polycystic ovary syndrome (PCOS). Minyak yang berlebih inilah yang kemudian menyumbat pori dan bakteri sehingga menimbulkan peradangan berupa jerawat.

"Hormon seringkali menjadi penyebab jerawat di dagu dan rahang Anda," kata Dr. Amanda Doyle, MD, seorang dermatologis sekaligus member Women's Dermatologic Society, dilansir dari Health.

2. Kebiasaan tidak sehat



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"