Agar Tidur Kamu Tetap Cantik, Ikuti Tips Berikut

Agar Tidur Kamu Tetap Cantik, Ikuti Tips Berikut

Dalam kecantikan apa saja akan di lakukaan oleh kaum hawa, dari mengatur pola makan sampai dalam perawatan intens kulit. Itu tidak bisa di pungkiri lagi karena wanita terlahir dengan perasaan yang selalu ingin terlihat menarik.

Tidur cantik bikin kamu makin syantik (PetrTitarenko.com)

Kamu juga wajib tahu girls, bahwa tidur juga dapat memperbaiki kecantikan kamu loh, karena dalam proses tidur, sel didalam tubuh kita akan berkembang. Maka dari itu di dukung dengan bobok cantik maka akan semakin membuat dirimu terlihat lebih cantik dan sehat.

1. Bantal Satin

Banyak yang tidak memperhatikan bahan yang ada pada bantal kita, terkadang berbahan kasar pun wanita tak peduli. Padahal kenyataanya kain bantal itu sangat berpengaruh pada kulit kita. Contoh bantal berbahan kain katun akan menimbulkan kulit kusut.

Sedangkan pengunaan bantal dari bahan kain satin akan memberi kesan licin dan dapat membuat kulit wajah terhindar dari bekas bantal atau keriput yang gak baik buat wajah.

2. Pakai Kaus Kaki atau Sarung Tangan Tipis

Kebanyakan wanita ketika akan tertidur pasti menggunakan lotion atau pelembab pada bagian tangan dan kaki. Namun kadang cara itu gak efektif lo sist, Pasalnya apabila lotion yang menempel pada kulit tangan dan kaki kita bila terkena kain bantal aatau guling maka akan menempel, dan kelembapan akan terserap juga.

Agar lotion itu tetap terjaga dan dapat menjaga kelembapan gunakanlah kauskaki dan sarung tangan berbahan tipis agar mencegah dari serapan kain katun pada sprei dan bantal.

3.Usahakan Tidur Terlentang

Tidur menyamping dan tengkuraap akan membuat wajah anda akan langsung bersentuhan dengan bantal, dan hal itu tidak baik buat kesetabilan wajah mu. Karena saat malam sel-sel pada wajah akan berkembang, bila tertahan oleh bantal maka tidak akan maksimal.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"