6 Cara Agar Badan Segar Setelah Bangun Tidur, Langsung Siap Beraktivitas Seharian!

6 Cara Agar Badan Segar Setelah Bangun Tidur, Langsung Siap Beraktivitas Seharian!
Mematikan alarm untuk kemudian tidur lagi (sleep.com)

6. Usahakan tidur yang cukup

Cara terbaik untuk bangun segar adalah tidur tujuh hingga sembilan jam setiap malam. Coba jaga agar kamar tidurmu gelap, sejuk, dan damai. Jangan minum alkohol dan kafein beberapa jam sebelum tidur dan matikan semua elektronik setidaknya satu jam sebelum kamu pergi tidur. Jika kamu benar-benar ingin bangun dengan segar, buatlah komitmen untuk tidur yang cukup.

Beberapa orang memang membutuhkan lebih banyak tidur daripada yang lain, tetapi hampir setiap orang membutuhkan antara tujuh dan sembilan jam setiap malam. Coba sekarang hitung mundur dari waktu kamu bangun, sehingga kamu bisa tahu di jam berapa kamu harus pergi tidur. 

Mungkin nanti kamu bertemu teman untuk minum kopi, berjalan-jalan lebih awal, atau menyiapkan sarapan yang lezat. Seiring waktu, otakmu akan mulai mengantisipasi aktivitas pagi ini dan kamu akan bangun lebih alami.

Itu tadi 6 cara menyegarkan badan setelah bangun tidur agar kamu bisa lebih siap beraktivitas. Semoga bermanfaat ya!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"