4 Manfaat Tersenyum yang Bisa Tingkatkan Imun, Yuk Berhenti Cemberut!

4 Manfaat Tersenyum yang Bisa Tingkatkan Imun, Yuk Berhenti Cemberut!

Tahukah kamu bahwa manfaat tersenyum nyatanya lebih dari sekedar membuat wajah manis? Tersenyum adalah hal yang seharusnya mudah dilakukan. Namun sayangnya, suasana hati seseorang terkadang mempengaruhi kehadiran senyum di wajahnya.

Padahal kalau kamu tahu apa saja manfaat tersenyum, seberat apapun harimu pasti kamu akan mencoba untuk selalu tersenyum. Selain membuat orang lain lebih nyaman saat berada di dekatmu, ada banyak manfaat lain yang mungkin tak pernah kamu sadari.

Memang apa sih sebenarnya manfaat tersenyum? Kalau kamu belum tahu, coba cek infonya berikut ini. Dijamin deh kamu akan lebih suka tersenyum dari pada cemberut, seperti apapun mood kamu.

1. Bikin Awet Muda

1. Bikin Awet Muda Manfaat Tersenyum (via Blackmores)

Orang yang suka tersenyum, maka secara tidak langsung dia sedang memancarkan aura yang menyenangkan. Selain itu, otot-otot pada wajah akan lebih longgar dan tidak tegang. Kondisi ini akan membantu mencegah keriput dan tanda penuaan dini. Jadi nggak heran kalau wajahnya menjadi awet muda. Berbeda dengan orang yang hobi cemberut, karena bisa membuat wajah berkerut dan akhirnya menimbulkan keriput.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"