11 Cara Membangun Kepercayaan Diri, Nggak Perlu Minder Lagi Sama Kemampuan Sendiri

11 Cara Membangun Kepercayaan Diri, Nggak Perlu Minder Lagi Sama Kemampuan Sendiri

Enggak jarang kalau ngerasain minder. Apalagi saat masuk ke lingkungan baru. Sebenernya nggak sulit juga untuk membangun kepercayaan diri. Kuncinya, kamu. 

Motivasi percaya diri datangnya dari diri sendiri. Kalau tergerak menjadi manusia berkualitas. Serta menghargai kemampuan diri, maka bacalah 11 cara membangun kepercayaan diri. Enggak cuma baca ya. Lakukan dengan mengubah mind set dan hal sederhana lain. 

1. Punya sumber semangat

Semangat adalah keberangkatan awal. Ketika punya semangat, maka akan dengan penuh energi melewati perasaan rendah diri. 

Ketika bersemangat, maka kamu punya energi untuk menyiapkan segala sesuatunya. Misalnya, sebelum masuk kuliah pertama, menyiapkan apa yang mau dipakai. Cara berpakaian akan meningkatkan kepercayaan dirimu. 

Trus kalo nggak punya semangat, bawaannya tergesa. Nggak punya persiapan.  

Berpakaian yang baik juga akan mendapat kesan baik dari orang lain. Yang penting, tampilan dulu deh. Trus selanjutnya kamu bisa merubah pola pikir yang lain.

2. Memulai dari pagi

2. Memulai dari pagi Source: Time.

Bayangkan seolah seperti matahari. Mulai dari terbit hingga terbenam. Jika punya rencana, mulailah berpikir positif pada pagi hari. Buang jauh pikiran negatif. 

3. Mengenali bakat

Setiap orang punya bakat yang berbeda-beda. Ini penting banget kamu lakukan. Kenali bakatmu. Kalo punya bakat pidato depan kelas, manfaatkan dan kembangkan. Jika suka menulis, lakukan yang terbaik dan banyak-banyak belajar. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"