Makanan Hingga Cinderamata, Ini 4 Oleh-oleh Khas Makassar yang Wajib Dibawa Pulang

Makanan Hingga Cinderamata, Ini 4 Oleh-oleh Khas Makassar yang Wajib Dibawa Pulang
Oleh-oleh Khas Makassar (via Tondok Toraya)

Oleh-oleh khas kedua khas Makassar yang berupa makanan lainnya adalah bannang-bannang. Makanan ini memiliki rasa yang manis khas gula aren. Sesuai dengan namanya, bentuk makanan ini cukup unik karena menyerupai benang kusut yang dilipat. Meski sudah ada yang membuat bannang-bannang menggunakan mesin modern, namun ada juga produsen yang membuat kue yang satu ini dengan alat tradisional. Pastinya unik banget deh!

3. Kain Tenun Sengkang

Oleh-oleh Khas Makassar (via Good News From Indonesia)

Selanjutnya ada Kain Tenun Sengkang yang juga merupakan oleh-oleh khas Makassar. Kain tenun yang merupakan salah satu kerajinan khas suku Bugis ini memiliki ciri dan motif yang khas dan warna yang mencolok. Bahkan setiap pola disebut memiliki makna tersendiri sehingga akan menjadi oleh-oleh yang berkesan untuk siapapun yang menerima atau menyimpannya.

4. Kopi Toraja



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"