6 Tips Traveling dengan Kereta Api Ekonomi Agar Tetap Nyaman Sepanjang Perjalanan

6 Tips Traveling dengan Kereta Api Ekonomi Agar Tetap Nyaman Sepanjang Perjalanan

Banyak orang suka traveling menggunakan kereta api ekonomi. Selain harganya lebih terjangkau, menggunakan kereta memberikan pengalaman berbeda. Kamu bisa menikmati pemandangan di sepanjang perjalanan dan bertemu orang-orang baru.

Namun, meskipun telah mengalami banyak peningkatan dan perbaikan, nyatanya kereta kelas ekonomi masih dirasa kurang nyaman oleh sebagian orang. Nah, agar perjalananmu di kelas ekonomi tetap nyaman, kamu bisa menggunakan beberapa tips berikut ini.

1. Belilah Tiket Online Jauh Hari Sebelum Tanggal Keberangkatan

1. Belilah Tiket Online Jauh Hari Sebelum Tanggal Keberangkatan Tips Traveling dengan Kereta Api Ekonomi (via Dianisa)

 

Tips traveling menggunakan kereta api ekonomi yang pertama tentu dengan memesan tiketnya terlebih dahulu. Saat ini, tiket KAI kelas ekonomi sudah bisa dibeli melalui aplikasi online.

Karena kelas ekonomi cenderung memiliki harga terendah dibanding kelas kereta api lainnya, maka kamu harus membeli tiket jauh hari sebelum keberangkatan supaya tidak kehabisan. Saat ini, pihak PT Kereta Api Indonesia (PT KAI), sudah memberlakukan pembelian tiket H-90. Jadi, 3 bulan sebelumnya kamu sudah bisa membeli tiket kereta api.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"