3 Destinasi Wisata Air Terjun di Bogor yang Menyegarkan, Wajib Dikunjungi Nih!

3 Destinasi Wisata Air Terjun di Bogor yang Menyegarkan, Wajib Dikunjungi Nih!

Wisata air terjun di Bogor terkenal akan keindahannya, karena itu tidak lengkap rasanya berlibur ke Kota Hujan tanpa mengunjungi wisata alamnya yang indah. Selain karena airnya yang dingin, batuan tinggi yang mengelilingi air terjun juga akan membuatmu kagum dengan keindahannya.

Setiap curug di Bogor memiliki keindahan yang unik dan menawarkan pemandangan alam yang spektakuler. Selain itu, curug juga menyediakan kegiatan yang seru seperti berenang, memancing, dan mendaki. Ingin tahu rekomendasi tempat wisata air terjun di Bogor? Yuk, simak informasinya.

1. Curug Love

Wisata Air Terjun di Bogor (via Okezone)

Dari namanya saja sudah terdengar unik ya? Curug love adalah salah satu wisata air terjun di Bogor yang sempat viral. Dinamakan Curug Love karena aliran air yang mengalir dari atas bebatuan nampak menyerupai bentuk hati. Hal ini terjadi karena aliran air mengikuti bentuk bebatuan yang telah terbelah di bagian tengah.

Selain itu, air terjun ini memiliki air yang biru dan jernih. Dengan harga tiket masuk yang murah ditambah dengan suasana alam yang indah membuat curug ini salah satu destinasi wisata yang wajib dikunjungi.

2. Curug Bidadari



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"