Yuk Kenalan dengan Ragam Kue Kering Khas Betawi, Rasanya Nikmat dan Gampang Dibuatnya

Yuk Kenalan dengan Ragam Kue Kering Khas Betawi, Rasanya Nikmat dan Gampang Dibuatnya
Kue Kembang Goyang (IDN Times)

3. Satu

Kue ini berbeda dengan kue kering lainnya karena berwarna putih. Kue satu dalam proses pembuatannya harus dicetak satu per satu menggunakan cetakan kayu khusus. Kue satu ini mengadopsi dari warisan kuliner China yang terbuat dari tepung kacang hijau yang ditumbuk bersama gula pasir hingga halus. Kue kering khas Betawi ini akan lumer atau hancur di dalam mulut saat digigit pertama kali.

 

Kue Satu (Tribunnews)


4. Kue Akar Kelapa

Satu lagi kue kering  khas Betawi  yang populer yakni kue akar kelapa. Kue ini memiliki nama lain yakni kue procot. Kue akar kelapa ini berbentuk mirip dengan akar kelapa sehingga dinamakan kue itu. Sedangkan orang menyebutnya dengan nama kue procot karena saat digoreng, adonannya diprocotkan atau dikeluarkan secara perlahan menggunakan tabung yang sudah dilubangi bagian ujungnya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"