Wow! Supermarket Besar Belanda Ini Ternyata Jual Semur Hingga Rendang, Segini Harganya

Wow! Supermarket Besar Belanda Ini Ternyata Jual Semur Hingga Rendang, Segini Harganya
Jerome Polin Saat Review Makanan Indonesia Di Belanda (YouTube)

Di antara semua makanan yang mereka beli, Jerome dan teman-temannya paling suka makanan ayam yang dibumbui dengan saus kacang ala sate. Menurut mereka, rasanya sangat mirip dengan sajian sate yang dijual di Indonesia.

Sementara untuk nasi rendangnya, mereka mengaku rasanya kurang sesuai dengan sesuai dengan sajian asli Indonesia. Tapi untuk nasi semurnya, Jerome Polin mengatakan rasanya mirip bahkan lebih enak dari yang ada di Indonesia.

"Aku lebih suka yang ini (semur) dibanding rendangnya," ungkap Jerome. Konten video Jerome Polin itu pun sudah ditonton sebanyak 486 ribu kali hanya dalam waktu 3 hari setelah diposting. Banyak netizen yang ikut mengomentari makanan Indonesia di Belanda.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"