Mixue Sekarang Masuk ke Amerika Serikat, Netizen: McDonald's Ketar Ketir

Mixue Sekarang Masuk ke Amerika Serikat, Netizen: McDonald's Ketar Ketir
Gerai McDonald's (people)

Kabar Mixue buka di Amerika ini pun langsung memancing komentar kocak dari netizen Indonesia. 

Banyak yang ikut menanggapi kabar tersebut melalui platform Threads dengan gaya khas mereka. "Di Indonesia udah banyak yang tutup, pindah ke AS," timpal salah satu akun. 

Ada juga yang memprediksi persaingan ketat dengan pemain lama, seperti akun @as****ia yang menulis, "McD ketar ketir."



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"