3. Produk olahan susu
Selain memiliki rasa yang manis dan enak, mengkonsumsi produk olahan susu ternyata dapat membuatmu mengantuk lhoo. Terlebih jika tubuhmu gagal mencerna kandungan protein yang ada di dalam produk tersebut.
4. Ceri
Ceri merupakan salah satu buah yang tinggi akan zat yang desebut dengan melatonin. Zat itulah yang akan membuatmu mengantuk.
5. Daging
Daging merupakan makanan yang terkenal mengandung lemak yang banyak. Tubuh akan mengeluarkan banyak energi untuk mencernanya, sehingga dapat membuat kalian akan mudah mengantuk.
6. Makanan manis
Makanan manis akan membuatmu mudah mengantuk, terutama setelah satu jam kamu mengkonsumsinya. Tidak percaya? Cobain deh gengs.
7. Makanan tinggi asam
Selain mengkonsumsi makanan manis, makanan yang mengandung asam tinggi juga dapat menyebabkan kalian mudah mengantuk lhoo gengs.
Itulah deretan makanan yang manis di bibir namun jahat di mata gengs. Maka dari itu, sebaiknya jika kalian sedang melakukan aktivitas yang sangat padat, jangan mengkonsumsi makanan tersebut deh hihihi. Semoga bermanfaat gengs.