Jangan Kaget! Ternyata Segini Harga Seporsi Bakso Di Pedalaman Intan Jaya Papua, Apa Saja Isinya Ya?

Jangan Kaget! Ternyata Segini Harga Seporsi Bakso Di Pedalaman Intan Jaya Papua, Apa Saja Isinya Ya?
Penampakan Bakso Yang Dijual Di Intan Jaya Papua (Instagram)

Namun yang lebih menarik dan berbeda dari biasanya, dalam mangkuk bakso tersebut disertakan lontong yang sudah dipotong dalam bentuk kecil. Video ini pun mendapat banyak reaksi dari netizen. Ada dari mereka kaget mengetahui harga seporsi bakso di Papua yang begitu fantastis. 

Namun tak sedikit yang menyebutnya wajar karena bahan pangan yang digunakan juga terbilang mahal. Selain itu, netizen juga menyoroti saus sambal yang digunakan penjual bakso di Papua tersebut. Berbeda dari saos kemasan yang banyak digunakan pedagang bakso di pulau Jawa, sang penjual menggunakan saos botol dari brand ternama ABC.

"Mahal enggaknya tergantung daerah. Disana hrga pangan bahan muahal-muahal wajar, hrga segitu itupun dia jual 50 ada aja yang beli," kata netizen. "Meski di pedalaman tapi ngak asal-asalan saosnya aja pake yg berkwalitas, klo di jawa kan yg pake saos gituan rata-rata bakso yg di mall-mall atau di restaurant," sambung netizen. "Seporsinya jg banyak sih, apalagi ada lontongnya jg," sahut netizen lain.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"