Hikayat Kocak tentang Asal Usul Rujak Cingur, Makanan Khas Surabaya yang Enak Banget

Hikayat Kocak tentang Asal Usul Rujak Cingur, Makanan Khas Surabaya yang Enak Banget
Asal Usul Rujak Cingur (via Masak Apa Hari Ini)

Walaupun ceritanya cukup seru dan sempat terkenal, namun kisah tersebut hanya guyonan belaka. Salah satu sumber mengatakan pada Detikcom bahwa orang Surabaya tak pernah memberikan konfirmasi tentang asal usul makanan tersebut. Cerita itu jelas hanya karangan yang digunakan sebagai bahan lelucon.

"Itu sebenarnya cuma guyonan ya, orang Surabaya gak pernah ngakuin itu. Sebenernya ada kesalahan besar banget di ceritanya, itu kayak mitos saja cerita rujak dan Mesir," demikian penjelasan narasumber.

Dia juga menyebutkan bahwa makanan tersebut benar-benar merupakan hasil kreativitas masyarakat Surabaya. Di mana masyarakat kota tersebut terdiri dari berbagai etnis, yaitu Jawa, Tionghoa, hingga Madura yang masing-masing memberikan sentuhan cita rasa dari sukunya masing-masing.

Jadi seperti itulah asal usul rujak cingur. Mesi demikian, perlu diingat bahwa itu hanya cerita guyonan masyarakat Surabaya. Kuliner ini memang asli dari daerah tersebut sehingga layak ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB). Kalau kamu sudah pernah makan rujak cingur nggak?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"