Cara Membuat Bistik Bola Daging, Hidangan Idul Adha yang Cocok untuk Diet

Cara Membuat Bistik Bola Daging, Hidangan Idul Adha yang Cocok untuk Diet

Sebagai salah satu hari raya Islam, Idul Adha  selalu disambut meriah oleh umat Muslim. Ditambah lagi, hari raya kurban ini selalu dimeriahkan dengan olahan daging yang lezat untuk seluruh anggota keluarga. Namun bagaimana dengan yang sedang diet atau mengidap penyakit tertentu? AdaKah hidangan Idul Adha yang tidak mengandung kolesterol dan memicu kegemukan?

Tenang, walaupun stok daging sedang melimpah, kamu tidak perlu bingung harus diapakan. Kamu bisa lho memasak daging sapi menjadi bola-bola daging yang enak dan sedap, tanpa khawatir gemuk dan terserang penyakit berbahaya. Namanya adalah Bistik Bola Daging, dan begini cara membuatnya.

Bahan-Bahan

Bistik Bola Daging (via Liputan6)

Demi membuat bistik bola daging yang sempurna, kamu harus mempersiapkan dua jenis bahan, yaitu untuk adonan bistik dan saus. Yuk langsung saja kita simak daftarnya:

Adonan Bistik

•    500 g daging sapi giling

•    3 siung bawang putih, haluskan

•    Secukupnya lada hitam bubuk dan bawang putih bubuk

Bahan Saus

•    1/2 sisir gula jawa

•    1/2 bh bawang bombai

•    3 siung bawang putih

•    5 siung bawang merah

•    1 bh tomat

•    Secukupnya lada dan pala bubuk

•    Secukupnya air

Cara Membuat



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"