Deretan Tempat Wisata Paling Angker di Indonesia

Deretan Tempat Wisata Paling Angker di Indonesia
Lawang Sewu (dok Okezone)

Lawang Sewu

Bangunan bersejarah sejak zaman penjajahan Belanda ini menjadi salah satu tempat wisata dengan beragam kisah seram di dalamnya yang menimpa para pengunjungnya. Disebut juga sebagai tempat terangker ke-2 di Asia. bangunan ini memiliki usia 115 tahun dengan 1000 pintu yang tetap kokoh dan rapi. Menurut penduduk setempat banyak cerita seram didalamnya karena banyak tentara Belanda yang dulu di siksa oleh Tentara Jepang di gedung ini.

Benteng Fort Rotterdam

Berada di Makassar, Sulawesi Selatan. Benteng yang dibangun 1545 ini tetap kokoh hingga saat ini. Mitosnya ada sosok penunggu bernama sumiyati yang tidak senang pengunjung laki-laki datang mengenakan baju merah.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"