Dalam kitab Buddha terdapat 227 aturan atau sila yang harus ditaati para biksu. Masing-masing aliran memiliki jumlah sila dan penjelasan yang berbeda-beda, bisa lebih banyak atau sedikit.
Sementara bagi umat yang memilih menjadi umat perumah tangga harus menaati beberapa aturan yang sangat jelas, misalnya dilarang membunuh, tidak mencuri, tidak berbuat asusila, tidak minum minuman keras, hingga tidak berbicara kasar.