TERPECAHKAN! Kenapa Harga BBM di Malaysia Murah Banget Dibanding Indonesia

TERPECAHKAN! Kenapa Harga BBM di Malaysia Murah Banget Dibanding Indonesia
Kenapa Harga BBM di Malaysia Murah Banget Dibanding Indonesia (Okezone)

Sementara itu fenomena kenaikan harga BBM di Indonesia membuat banyak warga beralih dari BBM Pertamina ke BBM yang dijual di SPBU Vivo. Sebab SPBU Vivo sempat menjual BBM seharga Rp 8.900 dan itu menjadi target para pengendara kendaraan khususnya motor yang rela mengantri di SPBU.

SPBU Vivo terafiliasi dengan Vitol Group, grup minyak dunia yang memiliki kantor pusat di Swiss. Vitol Group didirikan di Belanda pada 1966. Perusahaan tersebut juga mengembangkan jaringan SPBU di banyak negara, yakni Belanda, Singapura, Inggris, Australia, hingga negara di Afrika. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"