Sering Terjadi! 7 Hal Ini Bikin Rencana Gagal, Perbaiki dari Sekarang Ya...

Sering Terjadi! 7 Hal Ini Bikin Rencana Gagal, Perbaiki dari Sekarang Ya...
Lensa kamera (additudemag.com)

6. Banyak alasan

Alasan memang sesekali dibutuhkan untuk mengevaluasi hasil kerja. Namun, jika terlalu banyak alasan dalam melaksanakan tugas, ini justru membuang waktu. Belum lagi, alasan terkadang sengaja dimunculkan karena enggan atau merasa takut yang berlebihan. 

Jika kamu sering mencari alasan dari kegagalan atau hasil yang nggak maksimal, maka ubah dari sekarang. 

7. Enggan ambil resiko

Untuk beranjak dari zona nyaman, banyak orang sukses memilih untuk mengambil resiko. Persentase antara kegagalam dan keberhasilan itu sama. Jika nggak berhasil, ya gagal. Artinya, untuk berhasil perlu berani mengambil resiko. Cara ini lebih tepat dibanding berada di posisi yang sama setiap tahunnya.

Pion catur (evolllution.com)

Adakah 7 hal diatas yang membuatmu gagal? Atau justru menjadi alasan untuk tidak menentukan langkah setelah membuat rencana? Hmm, perbaiki segera ya! Buat hidupmu berwarna dan penuh 'piala'.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"