Pengusaha Keturunan Tionghoa Jadi Mualaf, Meski Pernah Minta Suara Toa Masjid Depan Rumah Dikecilkan

Pengusaha Keturunan Tionghoa Jadi Mualaf, Meski Pernah Minta Suara Toa Masjid Depan Rumah Dikecilkan
Pengusaha Keturunan Tionghoa Ini Putuskan Mualaf, Meski Pernah Minta Suara Toa Masjid Depan Rumah Dikecilkan (Okezone)

“Buya Hamka bilang kalau kamu belum muslim tapi kamu sudah niat masuk Islam, kamu kenapa-kenapa kecelakaan, meninggal sebagai non muslim, dosanya di Buya,” ujar Jusuf menirukan ucapan Buya Hamka. Setelah mendengar ucapan itu Jusuf mengucapkan kalimat syahadat.

Sebagai pengusaha yang mualaf , kini Jusuf menjalani ibadah agama Islam dengan sangat rajin. Ia dikenal orang yang baik hati kepada sesama, berbagi dalam kegiatan sosial mengingat sosoknya yang merupakan pengusaha jalan tol terkenal di Indonesia.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"