Pendapat Akademisi Unpad Soal Dark Jokes yang Bisa Dikaji Secara Ilmiah, Kamu Termasuk Suka?

Pendapat Akademisi Unpad Soal Dark Jokes yang Bisa Dikaji Secara Ilmiah, Kamu Termasuk Suka?
Biasa digunakan anak muda (jeda.id)

"Mungkin ini humornya zaman anak-anak muda. Saya gak bisa ketawa kalau ada dark jokes. Demikian halnya orang tua saya tidak bisa ketawa kalau ada satire jokes di zaman saya," ungkap Kunto.

Dark jokes bisa jadi candaan yang lucu, bisa tampil menjadi komediayang asyik. Tapi bisa juga menjelma menjadi sesuatu yang merendahkan dan meremehkan.

"Kita harus pending adjust, sebenarnya ada apa di balik dark jokes. Apakah semata merendahkan orang supaya kita merasa lebih baik atau nyaman, ataukah ada semacam refleksi terkait dengan society," jelasnya.

Reza Arap (republika.co.id)

Kunto menjelaskan memang perlu ada kajian lebih lanjut soal dark jokes ini. baik atau gak, seberapa banyak pesan refelktif yang ingun disampaikan hingga kajian semiotik dark jokes.

Dia menjelaskan kalau media sosial adalah tempat yang terbuka dan demokratis. Jadi gak masalah jika merebak dark jokes bahkan twit war. Karena orang bebas mengemukaan pendapat.

Menurut kalian gimana gengs?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"