Pecinta Kucing Kumpul! Ternyata Ini Lho Fakta Kucing Busok Asal Madura yang Mendunia

Pecinta Kucing Kumpul! Ternyata Ini Lho Fakta Kucing Busok Asal Madura yang Mendunia

Para pecinta kucing pasti sudah tahu kalau ada kucing ras asli Indonesia yang mendunia, yakni Kucing Busok. Bagi yang belum pernah mendengar namanya, pasti sedikit heran bagaimana seekor kucing bisa mendunia. Pasalnya ada sejumlah fakta kucing Busok asal Madura yang menarik untuk dikulik. 

Kucing Busok memiliki warna abu-abu gelap yang lebih mirip dengan British Shorthair. Dan hewan yang satu ini merupakan sejenis kucing yang berasal dari Pulau Raas, Sumenep, Madura. Kalau kamu penasaran dengan fakta-fakta menarik tentang kucing busok, berikut ini penjelasannya.

1. Fisik Kucing Busok

1. Fisik Kucing Busok Fakta Kucing Busok Asal Madura (via Tirto)

Kucing Busok memiliki ciri warna gelap, seperti abu-abu, hitam, kecoklatan, dan kebiruan. Bahkan matanya berwarna hijau gelap, dan wajahnya hampir mirip segitiga.

Untuk ekor, kucing busok memiliki ekor berukuran sedang. Dan rata-rata ukuran kucing busok mencapai 60 sentimeter dengan berat 6,8 kilogram yang bisa hidup sekitar 12 hingga 15 tahun.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"