Legenda Wong Kalang, Manusia Hutan Asal Jawa yang Konon Katanya Jadi Maestro Pembuat Candi

Legenda Wong Kalang, Manusia Hutan Asal Jawa yang Konon Katanya Jadi Maestro Pembuat Candi

Sudah pernah dengar dengan makhluk yang namanya Wong Kalang? Konon katanya ini adalah makhluk hutan asli.

Mengingat Indonesia yang terdiri dari ratusan pulau, jadi masuk akal aja sih kalau banyak makhluk yang aneh-aneh

Wong Kalang

Wong Kalang Wong Kalang (Dictio.id)

Dilansir dari Boombastis.com, alam sejarahnya, Pulau Jawa tidak hanya diisi oleh suku Jawa, Sunda, Betawi, dan Madura saja. Ternyata di zaman dahulu kala pernah hidup suku bangsa kecil bernama suku Kalang atau kebanyakan orang menyebutnya dengan julukan Wong Kalang. Suku ini hidup di hutan-hutan dan akhirnya hilang seiring dengan berkembangnya waktu.

Beberapa pendapat mengatakan bahwa suku ini sangatlah sakti. Bahkan bisa membangun candi dengan baik. Selain itu, ada yang bilang bahwa manusia di suku ini memiliki ekor di belakang tubuhnya. Lantas, apakah Wong Kalang seperti ini? Yuk, kita simak bersama-sama fakta tentang Wong Kalang yang telah hilang dimakan zaman ini.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"