Catatan Kebijakan Kontroversial 3 Menteri Agama Era Presiden Jokowi, Ada yang Sampai Dilaporkan sebagai Penista Agama

Catatan Kebijakan Kontroversial 3 Menteri Agama Era Presiden Jokowi, Ada yang Sampai Dilaporkan sebagai Penista Agama

Selama menjabat, Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menunjuk beberapa orang untuk menduduki posisi sebagai Menteri Agama. Tiga menteri tersebut, Lukman Hakim Saifuddin, Fachrul Razi, dan Yaqut Cholil Qoumas rupanya pernah membuat aturan atau kebijakan yang kontroversial.

Hal ini membuat mereka sempat viral karena mendapat kritikan tajam dari umat. Nama mereka sering trending di media sosial. Ada yang pro dan kontra mengenai aturan para Menteri Agama tersebut.

Berikut daftar tiga Menteri Agama era Jokowi dengan kebijakan penuh kontroversi:

1. Lukman Hakim Saifuddin

Mantan Menteri Agama, Lukman Hakim Saifuddin (Masjiduna.com)

Menteri Agama pertama di era Jokowi ini sempat menuai protes lantaran kebijakan yang nyeleneh. Kala itu menteri kelahiran Jakarta, 25 November 1962 ini menjadi pencetus membaca Quran dengan langgam Jawa. Menurutnya, itu adalah langkah untuk menjaga budaya Nusantara. Menteri yang menjabat pada 2014-2019 langsung diprotes masyarakat hingga akhirnya Lukman pun memohon maaf.

2. Fachrul Razi



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"