Benarkah Rumah Sakit di Arab Sepi Pasien? Cek Faktanya Dulu

Benarkah Rumah Sakit di Arab Sepi Pasien? Cek Faktanya Dulu
Benarkah Rumah Sakit di Arab Sepi Pasien, Cek Faktanya Dulu (Kompas.com)

Sementara itu beredar juga kabar bahwa orang Arab banyak yang sehat meskipun suka makan makanan yang mengandung daging. Ternyata walaupun hobi makan daging kambing, orang Arab memiliki rahasia agar tetap sehat. Caranya dengan mengolah makanan tersebut menjadi makanan yang sehat tanpa mengurangi kelezatan rasa olahan daging tersebut.

Dilansir dari Okezone, makanan Arab lebih kepada bumbu yang kering dan dominan dengan isian rempah-rempah lebih banyak dibandingkan yang kering. Aroma rempah pada makanan itu sangat terasa jika dimakan.Salah satu rempah-rempah yang dicampur dengan makanan orang Arab adalah jinten hitam.

Jinten hitam ternyata baik bagi kesehatan tubuh khususnya ginjal dan hati. Makanan arab baik untuk pengobatan, sebab bumbunya yang mengandung herbal digunakan sebagai bumbu masakan. Makanya orang Arab tidak khawatir jika makan daging dalam porsi yang cukup banyak.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"