9 Cara Ampuh Agar Lepas dari Kecanduan Berbelanja, Supaya Keuangan Tetap Aman dan Hidup Nyaman

9 Cara Ampuh Agar Lepas dari Kecanduan Berbelanja, Supaya Keuangan Tetap Aman dan Hidup Nyaman

Hidup memiliki kecenderungan alami untuk mendapatkan lebih banyak. Jarang sekali seseorang berusaha untuk menurunkan, menyederhanakan, menghilangkan, mengurangi.

Kecenderungan alami kita adalah selalu menumpuk, menambah, meningkatkan, dan membangun.

Dalam kata-kata profesor sosiologi Juliet Schor, "tekanan untuk meningkatkan persediaan barang kita searah tanpa henti, selalu meningkat."

Meskipun alami, namun akan sangat merugikan terutama bagi lingkungan dan keuangan jika kebiasaan belanjamu tak terkontrol. Maka dari itu, yuk sima beberapa tips berikut, agar kamu terhindar dari kebiasaaan gila belanja!

Barang menumpuk karena gila belanja (m.merdeka.com)

# Cara Terlepas dari Kebiasaan Gila Belanja

Menjadi gila belanja hanya akan membuatmu semakin susah. Sebab kamu akan butuh ruang yang lebih besar untuk menampung barangmu, uang yang lebih banyak, dan perasaan yang tak tenang. Hidupmu jadi tak berkualitas dan kosong.

Lalu, bagaimana cara terlepas dari kebiasaan gila belanja?

Hampir setiap kebiasaan dimulai oleh pemicu atau isyarat. Salah satu cara tercepat untuk mengurangi kebiasaan shopaholic adalah dengan menghindari pemicu kebiasaan yang menyebabkannya sejak awal.

1. Berhenti berlangganan email komersial. Hubungi majalah yang mengirimimu katalog dan minta mereka berhenti mengirimu katalog.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"