5 Fakta Menarik tentang Segitiga Bermuda yang Kerap Menyebabkan Pesawat dan Kapal Hilang

5 Fakta Menarik tentang Segitiga Bermuda yang Kerap Menyebabkan Pesawat dan Kapal Hilang
Lokasi Segitiga Bermuda (bobo.grid.id)

Meski lokasinya jelas berada di tengah antara Bermuda, Puerto Rico, dan Miami. Namun belum jelas berapa luas Segitiga Bermuda. Ada yang bilang 500 ribu kilometer persegi, ada juga yang bilang tiga kali lipat dari itu. 

Luasnya yang belum jelas ini mungkin dikarenakan, tidak orang yang berani mengukurnya. Entah juga ya~

3. Beberapa Kasus Ternama di Segitiga Bermuda

Ada banyak sekali kasus pesawat dan kapal hilang di lokasi misterius tersebut. Namun, kasus yang terkenal adalah hilangnya kapal USS Cyclop milik Angkatan Laut AS di tahun 1918 dan 5 pesawat Flight 19 miliki Angkatan Udara AS di tahun 1945.

Kapal Cyclop diketahui memiliki panjang sebesar 164 meter dan membawa 309 awak dan mengangkut bijih mangan seberat 9000 ton. Gak ngerti lagi kenapa kapal segede itu bisa hilang.

Sementara 5 pesawat pengebom Flight 19 yang hilang saat itu sedang melakukan latihan rutin. Namun, dua jam setelah terbang kru kehilangan kontak dengan kelimanya pesawat tadi. Hiiiii~

Kapal yang tenggelam di Segitiga Bermuda (dream.co.id)

4. Asal-Usul Nama Segitiga Bermuda

Pada tahun 1964, seorang penulis bernama Vincent Gaddis membuat sebuah tulisan untuk majalah "Argosy". Di tulisannya tersebut, ia memakai istilah Segitiga Bermuda untuk menyebut perairan misterius tersebut.

Kemudian, 10 tahun berikutnya. Di tahun 1974, Berlitz mengemukakan bahwa ada dunia bawah laut Atlantis yang berhubungan dengan Segitiga Bermuda. Sejak itulah, misteri nama Segitiga Bermuda mulai digunakan dan sering dibahas di TV, film, buku, dokumenter, dan situs web.

5. Tetap Sering Dilalui Kapal dan Pesawat

Anehnya, meski sudah banyak kasus pesawat dan kapal hilang, tetap saja banyak kapal yang melewati jalur di sekitar Segitiga Bermuda. Terutama kapal kargo dan pesiar yang menuju Amerika, Eropa, dan kepulauan di Karibia.

Wah, memang misterius banget ya Segitiga Bermuda ini ges. Sampai sekarang pun, belum ada teori pasti tentang penyebab hilangnya kapal dan pesawat di lokasi tersebut. Jangankan penyebab, luasnya aja belum diketahui pasti. Wkwkwkw.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"