Leo dan Sagitarius
Gairah cinta kedua zodiak ini terbangun kuat. Saling mendukung adalah yang utama. Sama-sama bisa berkembang satu sama lain.
Keduanya mempunyai elemen Api. Punya pikiran yang bijak dan selalu punya waktu untuk berdua. Ikatan mental yang kokoh bikin nggak mudah dirobohkan siapa pun.
Virgo dan Taurus
Hubungan elemen Bumi ini nyantai meski serius. Mereka jujur, tulus dan tenang. Virgo dan Taurus punya banyak kesamaan.
Makanya bisa punya dedikasi yang tinggi untuk hubungan berdua.
Libra dan Gemini
Libra dan Gemini punya elemen Udara. Ikatan intelektual menyokong hubungan dalam berkomunikasi secara verbal dan perasaan. Level kecerdasan yang tinggi membuat hubungan mereka semakin seksi dan tinggi hasrat untuk menikmati.
Saling pengertian, menghargai, harmonis dan damai. Persahabatan, pengetahuan dan kesetaraan. Perfecto!
Scorpio dan Cancer
Meskipun hubungan Scorpio dan Cancer sangat intens dan penuh emosi. Tapi keduanya serasi. Hubungan yang penuh gairah dan saling memenuhi kebutuhan terjalin kuat.
Emosi yang simbang bisa berperan sebagai pendukung.