5 Rekomendasi Aplikasi Transaksi Keuangan Terbaik untuk IOS dan Android! Mulai dari Pembukuan Sampai untuk Belanja

5 Rekomendasi Aplikasi Transaksi Keuangan Terbaik untuk IOS dan Android! Mulai dari Pembukuan Sampai untuk Belanja
Apliasi Wallet (beebom.com)

Keunggulan dari aplikasi Wallet adalah ia memiliki fitur yang bisa menghubungkan transaksi dan saldo bank yang kamu gunakan. 

Aplikasi ini juga mendukung banyak mata uang, serta bisa mengekspor data dalam berbagai jenis fil dengan fitur cloud sync.

Tak hanya itu, ada juga fitur rekening yang memperbolehkan kamu berbagai rekening dengan user lain. Misalnya dengan ibu atau suami atau istri.

Mantap kan?

4. Penny

Buat kamu yang pakai Iphone, Penny bisa jadi aplikasi yang tepat untuk diajak ngobrol tentang situasi keuanganmu. 

Dengan melakukan pengaturan dengan tepat, aplikasi ini bisa menjawab segala keuanganmu dengan tepat.

Beberapa fitur unggulan Penny, antara lain:

1. Informasi tagihan apa saja yang harus dibayar

2. Informasi berapa banyak uang yang telah dihabiskan

3. Informasi mengenai tagihan apa saja yang naik tarifnya.

Tak hanya itu, aplikasi ini bisa kamu unduh secara gratis. Atau kamu juga bisa beli yang versi berbayar jika butuh fitur tambahan lain.

5. Aplikasi Catatan Keuangan Harian

Aplikasi catatan keuangan harian (99.co)

Nah, buat kamu yang ingin memantau tiap transaksi keuangan harian, dan melakukan pembukuan harian. Coba deh pakai aplikasi Catatan Keuangan Harian.

Ada beberapa fitur yang bisa mendukungmu mengatur keuangan:

1. Mencatat pendapatan

2. Mencatat pengeluaran

3. Laporan bulanan

4. Menghitung selisih

Nah, sekarang saat mencoba!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"