5 Game Simulator Pesawat Mobile Terbaik, Kamu Harus Coba

5 Game Simulator Pesawat Mobile Terbaik, Kamu Harus Coba

Kamu kepengen tau caranya terbangin pesawat dengan baik dan benar? Sekarag caranya mudah banget, kamu bisa download di hape kamu lho gengs.

Cuma orang tertentu yang bisa berkesempatan menerbangkan pesawat. Mengingat jumlah pesawat didunia ini, tidaklah banyak, dan harus melalui uji standar Pilot dulu, baru boleh menerbangkan pesawat.

Tapi kalau cuma pengen tahu sensasinya, sekarang sudah bisa dilakukan lewat game simulasinya. Kabarnya, game simulator pesawat sudah bisa kamu download ke smartphone kamu.

Flight Simulator, atau simulator pesawat bisa kamu coba dengan mudah, dan ada 5 Game pesawat mobile terbaik yang bisa kamu mainin, kira-kira apa aja sih? Nih game nya.

X-Plane 10 Flight Simulator (youtube.com)

X-Plane 10 Flight Simulator

Game simulator Pesawat yang pertama adalah X-Plane 10 Flight Simulator yang bisa kamu dapetin gratis. Dalam gamenya, kamu akan belajar menerbangkan pesawat sekaligus mengalami 24 tantangan, yang dikemas secara apik dan bakalan menguji konsentrasi kamu banget.

Tapi tenang, sebelum mulai gamenya kamu bakalan diajari lebih dari 9 tutorial.

Aerofly 2 Flight Simulator (aerofly-2.id.aptoide.com)

Aerofly 2 Flight Simulator

Kalau kamu gak puas sama game gratisan, bisa nih dicobain 'Aerofly 2 Flight Simulator'. Istilahnya, ada harga ada rupa, istilah itu cocok banget buat gambaran game besutan IPACS. Didalam game tersebut, dari pemandangan serta pesawat, grafiknya dewa banget bos.

Buat harga game ini sendiri kamu harus mengeluarkan 57 ribu rupiah. Dan kamu bisa nikmati fitur menerbangkan pesawat hingga ke 70 Lokasi bandara yang amat bervariasi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"