Kilas Balik Kontroversi Adiguna Sutowo, Mertua Dian Sastro yang Pernah Tembak Pelayan Bar Hingga Dekat dengan Istri Piyu Padi

Kilas Balik Kontroversi Adiguna Sutowo, Mertua Dian Sastro yang Pernah Tembak Pelayan Bar Hingga Dekat dengan Istri Piyu Padi

4. "Ngamuk" di Jumpa Pers

Tentu buntut dari masalah tersebut, akhirnya Adiguna dan Piyu melakukan konferensi pers untuk meluruskan kejadian yang sebenarnya. Adiguna dengan berapi-api dan mata memerah, menegaskan bahwa dirinya yang menabrak rumah Vika. Menurutnya peristiwa itu tak ada hubungannya dengan Piyu termasuk Flo, istri Piyu. "Yang saya tabrak itu rumah gue,terserah mau gue apain, mau gua bakar juga nggak masalah," ucap Adiguna kala itu.

Adiguna Sutowo (Liputan6.com)

Adiguna meninggal dunia pada Minggu (18/4) di Rumah Sakit Pusat Pertamina. Adiguna sempat jalani perawatan di RSPP namun nyawanya tak tertolong. Pihak keluarga sendiri masih merahasiakan penyakit yang dialami oleh Adiguna.Jenazah Adiguna pun sudah dimakamkan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"