Tips Menghilangkan Memar Di Badan yang Bisa Dilakukan Sendiri Di Rumah

Tips Menghilangkan Memar Di Badan yang Bisa Dilakukan Sendiri Di Rumah

Memar adalah kondisi dimana darah dibawah kulit terperangkap karena rusaknya pembuluh darah. Darah yang terperangkap ini kemudian membengkak dan menyebabkan. Memar di permukaan kulit.

Pecahnya pembuluh darah ini biasanya karena terbentur benda keras, terjatuh, keseleo, atau melakukan olahraga berat. Memar biasanya berwarna merah kebiruan dan terasa nyeri.

Memar biasanya akan hilang dalam waktu 2-3 minggu, namun sebagian kasus memar dapat bertahan lebih lama. Ada beberapa pengobatan rumahan dapat mempercepat penyembuhan dan memudarkan warna memar. 

Berikut cara mengobati luka memar yang dapat kita coba, Yuk kita cek!

1. Kompres Es

https://www.fabhow.com/wp-content/

Mengompres memar berfungsi untuk mengurangi darah yang ke luar dari pembuluh darah dibawah kulit. Cara ini efektif untuk mengurangi pembengkakak. Gunakan es yang dibalut kain atau handuk, lalu letakkanlah pada area yang cedera selama 10 menit. Tunggu 20 menit untuk mengulanginya kembali.

2. Posisikan luka memar di daerah lebih tinggi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"