Sering Diabaikan, Begini Cara Memasak yang Sehat dan Tidak Merusak Gizi

Sering Diabaikan, Begini Cara Memasak yang Sehat dan Tidak Merusak Gizi

Banyak cara memasak untuk memenuhi kebutuhan harian keluarga, namun ternyata lho ada cara memasak yang sehat dan tidak merusak gizi. Dalam memasak, penting untuk memperhatikan tidak hanya rasa dan tampilan makanan, tetapi juga mempertimbangkan nilai gizi yang terkandung di dalamnya.

Faktanya, cara memasak bisa berdampak besar pada nutrisi yang tersedia dalam hidangan. Agar keluarga lebih sehat, berikut adalah beberapa tips yang dapat membantumu memasak dengan cara yang sehat dan tetap mempertahankan gizi makanan:

1. Pilih Metode Memasak yang Tepat

Cara Memasak yang Sehat (via Buka Review)

Berbagai metode memasak mempengaruhi kandungan nutrisi dalam makanan. Cobalah untuk mengutamakan cara masak sehat seperti merebus, mengukus, atau memanggang yang dapat mempertahankan lebih banyak nutrisi daripada menggoreng dalam minyak banyak (deep fry).

2. Gunakan Minyak Secukupnya



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"