Obat Batuk Rejan: Alami, Murah-Meriah, Manjur Lagi~

Obat Batuk Rejan: Alami, Murah-Meriah, Manjur Lagi~

Batuk biasa saja udah bikin kita jengkel dan ganggu banget aktivitas, apalagi batuk rejan yang lebih parah?

Pastinya akan sangat mengganggu aktivitas kita sehari-hari dan bikin gak nyaman. Jadi kudu tau obat batuk rejan yang ampuh!

Obat batuk rejan

Batuk ini dikarenakan adanya infeksi jenis bakteri Bordetella Pertussis di hidung dan tenggorokan. Bahkan batuk ini bisa sangat menyakitkan, maka harus segera ditangani dengan cara dan bahan alami berikut.

Mandi air hangat (esc-asia.com)

Mandi air hangat

Selain bermanfaat untuk membuat tubuh terasanyaman dan menghilangkan rasa letih, ternyata batuk rejan bisa kita atasi dengan mandi air hangat lho.

Jangan remehkan manfaat dari air hangat ya, soalnya efeknya bisa membersihkan paru-paru kita dan mempermudah pernapasan lho gengs.

Memperlancar sirkulasi udara di rumah

Saat kita mengalami batuk rejan, kita sangat membutuhkan adanya udara segar. Makanya salah satu obat batuk rejan adalah memperlancar sirkulasi udara di rumah.

Kenapa? Soalnya, pergantian udara yang baik di dalam rumah sangat penting untuk menjaga kesehatan pernapasan. Jadi sering-seringlah membuka jendela dan pintu kamar ya gengs~

Makan dikit-dikit (Liputan6.com)

Makan dikit-dikit

Kendala yang sering terjadi saat kita mengalami batuk rejan saat makan kita sering batuk dan hasilnya makanan akan terbuang, bahkan bisa mengakibatkan tersedak.

Jadi, makanlah dikit-dikit, agar apabila batuk secara tiba-tiba, makanan tidak keluar atau bikin tersedak kita gengs.

Istirahat yang cukup

Saat kita mengalami batuk rejan, obat batuk rejan yang paling efektif adalah dengan istirahat yang cukup di rumah gengs.

Karena saat beristirahat, kita bisa memperbaiki sistem kekebalan tubuh kita dan bisa memulihkan kondisi tubuh seperti sedia kala.

Minum air putih (safety.lovetoknow.com)

Minum air putih

Percaya gak, sebenarnya batuk rejan itu disebabkan karena ion tubuh kita yang kurang, istilahnya dehidrasi yang bikin kita batuk rejan.

Solusinya perbanyak minum air namun hindari minuman  seperti kopi, soda, atau minuman beralkohol, bukanya sehat eh malah tambah parah. Jadi baiknya minum air putih aja deh~

Jadi saat kamu mengalami batuk rejan jangan panik, atasi dengan obat batuk rejan di atas ya gengs. Kalau emang kerad, segeralah ke dokter dan minta penanganan.

Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"