Konsumsi Teh Hijau Ternyata Tidak Benar-Benar Sehat, Ini Efek Sampingnya

Konsumsi Teh Hijau Ternyata Tidak Benar-Benar Sehat, Ini Efek Sampingnya
Ilustrasi Teh Hijau (via Jovee)

Tubuh akan mengalami defiesiensi dalam penyerapan zat besi yang berasal dari nabati seperti kacang-kacangan, telur atau susu jika seseotang mengkonsumsi teh hijau secara berlebihan.

Selain itu, apabila kita mempunyai riwayat penyakit asma, alergi, kanker, hepatitis B atau C dan juga infeksi virus dengan mengkonsumsi teh hijau berlebihan akan membuat tubuh gagal merangsang sistem kekebalan tubuh. Hal tersebut akan menjadikan tubuh kita malah bermasalah.

Ilustrasi Teh Hijau (via Alodokter)

Walaupun sebenarnya kandungan tannin dan kafein pada teh hijau lebih rendah daripada kopi, akan tetapi penggunaan secara tepat akan memberikan efek maksimal terhadap tubuh. Minum teh hijau dalam kondisi perut kosong akan lebih baik karena bisa menyerap antioksidan yang ada dalam tubuh.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"