Kenali Beragam Manfaat Kurma, Makanan Khas Bulan Puasa

Kenali Beragam Manfaat Kurma, Makanan Khas Bulan Puasa

Menurut sunnah Rasul, mengkonsumsi kurma sangat dianjurkan ketika berbuka puasa ataupun sahur. Selain dikonsumsi langsung, kurma juga biasa dijadikan bahan campuran masakan atau kue. Rasanya yang manis dan tekstur yang khas pastinya memanjakan lidah siapa saja yang memakannya.

Kurma sendiri merupakan buah khas Timur Tengah yang mengandung banyak nutrisi, antara lain karbohidrat, serat, protein, kalium, magnesium, mangan, zat besi, vitamin B6, antioksidan, vitamin K, dan asam folat. Oleh karena itu, mengonsumsi kurma memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Penasaran dengan manfaatnya? berikut ini ulasannya.

1. Menjaga kesehatan alat pencernaan.

Kandungan serat yang tinggi dalam kurma bermanfaat untuk kesehatan alat pencernaan. Rutin mengkonsumsi kurma, bisa membantu untuk menghindari diare atau sembelit.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"