Kamu Mungkin Akan Terkejut, Inilah Rahasianya Kenapa Orang Jepang Berani Makan Telur Mentah

Kamu Mungkin Akan Terkejut, Inilah Rahasianya Kenapa Orang Jepang Berani Makan Telur Mentah

Masyarakat Jepang kebanyakan menggemari telur mentah. Bahkan, di Negeri Sakura itu ada hidangan populernya lho, namanya tamago kake gohan. Hidangan sederhana yang berisi nasi dan telur mentah di atasnya.

Dalam beberapa tahun terakhir, tamago kake gohan semakin dikenal di luar Jepang dan mendapat reaksi positif dari pecinta kuliner yang udah mencobanya.

Tamago kake gohan (Youtube.com)

Orang Jepang memang udah terbiasa mengonsumsi telur mentah sehari-hari.

Kira-kira aman nggak sih mengonsumsi telur mentah? Terus gimana dengan risiko salmonella-nya?

Di sebagian besar negara, kekhawatiran tentang makan telur mentah adalah hal yang wajar, Gengs. Risiko salmonella dari telur mentah emang nggak bisa dianggap remeh.

Rata-rata kasusnya berupa kram perut, demam, dan diare yang berlangsung selama empat hingga tujuh hari.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"