Ibadah Makin Lancar, Ini Lho Tips Mencegah Sembelit Saat Puasa

Ibadah Makin Lancar, Ini Lho Tips Mencegah Sembelit Saat Puasa
Tips Cegah Sembelit Saat Puasa (via Bakpia Mutiara Jogja)

Saat berpuasa semua makanan memang terlihat enak. Mulai dari gorengan, bakso, sate, eskrim dan lainnya. Nah, agar tidak sembelit kamu wajib mengurangi makanan yang berlemak tinggi.

Berolahraga

Tips cegah sembelit saat puasa yang satu ini tentu sudah menjadi rahasia umum ya. Berolahraga tidak hanya membuat tubuh bugar tetapi juga cegah sembelit datang. Lakukan olahraga sekitar 15-30 menit sebelum waktu berbuka, jadi kamu tetap bisa berpuasa dan tetap sehat.

Jangan Tunda Buang Air Besar

Tips Cegah Sembelit Saat Puasa (via Vena Wasir Center)

Kamu sering menunda buang air besar? Sebaiknya hilangkan kebiasaan tersebut. Karena menunda BAB merupakan salah satu penyebab sembelit. Nah sekarang sudah tahu kan bagaimana tips cegah sembelit saat puasa . Semoga informasi ini bermanfaat, ya!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"