Efek Samping Makan Durian Terlalu Banyak, Bisa Bikin Deg-Degan

Efek Samping Makan Durian Terlalu Banyak, Bisa Bikin Deg-Degan

Durian mendapat julukan king of fruit, karena selain aroma yang unik, durian memiliki rasa yang legitu serta manis yang khas. Oleh karena ini lah durian menjadi salah satu buah yang paling diburu.

Namun dibalik kenikmatannya yang terkenal ini, ternyata durian juga menyimpan sederet bahaya bagi kesehatan loo. Terutama jika dikonsumsi dalam jumlah yang sangat banyak. 

Nah apa saja sih bahaya yang mengintai dibalik nikmatnya raja buah-buahan ini? Yuk kita simak artikel berikut biar kamu nggak lupa diri kalau makan durian!

1. Kolesterol yang tinggi

https://blue.kumparan.com/image/

Durian yang terlalu matang akan memiliki kandungan gula yang tinggi, maka dari itu gaes, jika kamu mengkonsumsi durian secara berlebihan, kolesterol mu akan terpancing untuk naik.

Kolesterol tinggi dapat memicu beragam penyakit kronis, seperti asam urat dan penumpukan plak pada pembuluh darah yang akan berujung pada stroke dan gagal jantung.

2. Jantung Berdebar Cepat



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"