Amerika Punya Brand Celana Dalam dengan Aroma Vanila Serta Mampu Cegah Penyakit Seks Menular

Amerika Punya Brand Celana Dalam dengan Aroma Vanila Serta Mampu Cegah Penyakit Seks Menular

Food and Drugs Administration (FDA) atau Badan Pengawasan Obat dan Makanan Amerika Serikat belum lama ini memberikan persetujuan terhadap perdagangan pakaian dalam bernama Lorals.

Brand ini diklaim bisa mencegah penyakit infeksi menular seksual atau disingkat IMS. dengan menggunakan bahan tipis dan elastis, Lorals menjadi brand pakaian dalam yang memiliki perlindungan saat penggunanya melakukan seks oral, vaginal dan anal.

Dari laporan The New York Tims, Lorals merupakan perusahaan asal Los Angeles yang mendapatkan persetujuan FDA setelah 4 tahun melakukan pengajuan izin yang dilakukan oleh CEO Lorals, Melanie Cristol.

Amerika Serikat merilis produk pakaian dalam Lorals yang memiliki aroma vanila (dailymail.co.uk)

Pakaian dalam brand ini diketahui terbuat dari bahan lateks yang sangat tips dan halus layaknya sutra.

Menurut situs resmi Lorals, mereka menawarkan berbagai sensasi saat melakukan seks oral atau tanpa kontan antar kulit sehingg jauh lebih aman terhindar dari IMS. 

Namun, FDA sendiri tidak melakukan uji kelayakan produk, evaluasi ketebalan dan kekuatan produk.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"