7 Cara Mudah untuk Menghilangkan Kantung Mata, Anti Aging dan Mata Panda Klub

7 Cara Mudah untuk Menghilangkan Kantung Mata, Anti Aging dan Mata Panda Klub

Kantung di bawah mata biasanya terjadi karena masalah gaya hidup dan tidak memerlukan perawatan khusus. Jadi, cara yang paling mudah tinggal mengubah gaya hidup dan melakukan perawatan di rumah untuk mengurangi atau menghilangkan mata bengkak.

Buat kamu yang sudah mengalami kantung mata yang sudah mengganggu dan punya anggaran lebih, ada perawatan medis dan bedah tersedia. Perawatan mungkin tidak ditanggung oleh asuransi kesehatan jika dilakukan semata-mata untuk memperbaiki penampilan.

# Cara Mudah Menghilangkan Kantung Mata

Buat kamu yang memiliki kantung mata, cobalah beberapa cara mudah ini untuk menghilangkan kantung matamu:

1. Kurangi cairan sebelum tidur dan kurangi garam dalam makanan. 

Dengan mengurangi cairan dan garam, otomatis retensi cairan yang bisa menyebabkan kantung di bawah mata juga bisa berkurang.

2. Gunakan kompres dingin. 

Kompres dingin pada kantung mata (halodoc.com)

Coba basahi waslap bersih dengan air dingin. Sambil duduk, tempelkan waslap basah ke kulit di bawah dan sekitar matamu selama beberapa menit dengan tekanan ringan.

3. Tidur dengan kepala sedikit terangkat. 

Tambahkan bantal ekstra atau penopang kepala kasur saat kamu tidur. Cara ini akan membantu mencegah cairan menumpuk di sekitar matamu saat kamu tidur. Lingkaran hitam yang disebabkan oleh retensi cairan di kelopak mata bawah biasanya hilang saat kamu bangun.

4. Jangan merokok. 

Merokok dapat memperburuk masalah kantung di bawah matamu. Jadi, jika kamu tidak ingin punya kantung mata, cobalah untuk berhenti merokok.

5. Tidur yang Cukup 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"