Ada Pokemon Hingga Burung Hantu, Ini 3 Kafe Unik di Jepang yang Keren Banget

Ada Pokemon Hingga Burung Hantu, Ini 3 Kafe Unik di Jepang yang Keren Banget

Kafe  biasanya merupakan tempat berkumpul bersama teman sambil menikmati segelas kopi dan camilan. Namun kafe unik di Jepang ini memiliki konsep berbeda dari kafe pada umumnya.

Pengelola kafe di Jepang tidak hanya berusaha memberikan kenyamanan serta minuman dan makanan enak. Mereka juga berusaha untuk memberikan suasana berbeda agar pengunjung memiliki pengalaman yang mengesankan setelah berkunjung ke kafe mereka. Penasaran kan kafe apa saja yang memiliki konsep unik di Jepang. Merangkum dari berbagai sumber, berikut adalah daftarnya.

1. Kafe Pokemon

Kafe Unik di Jepang (via Japan Travel)

Semua pasti tahu karakter kartun Pokemon yang lucu. Di Jepang ada kafe Pokemon yang dekorasinya berwarna kuning Pikachu, salah satu karakter dalam kartun Pokemon. Dengan dekorasi dari kayu, Pikachu yang lucu siap menyambut kamu di dalam kafe tersebut.

Selain itu, kafe yang terletak di Osaka ini juga menyediakan tatakan meja dan gelas yang bisa dibawa pulang oleh pengunjung sebagai kenang-kenangan. Kalau kamu terlalu gemas dengan Pikachu dan ingin memilikinya, kafe ini juga menyediakan souvenir Pikachu yang bisa dibeli kok, antara lain berupa boneka pelayan Pikachu, set piring makan siang anak, mug bola poké, dan piring Snorlax.

2. Robot Restaurant



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"