2. Cupcake
Dessert Terenak di Dunia (via Kompas)
Cupcake adalah kue kecil yang dirancang secara personal, untuk dimakan satu orang. Dinamakan cupcake karena dessert ini awalnya dipanggang dalam cangkir atau cup. Cupcake dibuat dari paduan bahan tepung, telur, mentega, susu dan gula. Dalam perkembangannya, semakin banyak variasi dalam pembuatan cupcake, terutama pada toppingnya.
3. Brownies
Dessert Terenak di Dunia (via Piknik Dong)
Siapa yang tidak kenal brownies? Cake padat, dan fudgy dengan rasa cokelat yang dominan ini menjadi salah satu makanan penutup di Amerika yang paling populer. Brownies dibuat dari paduan cokelat, mentega, gula, tepung, dan telur.
Brownies sendiri memiliki beberapa sejarah, salah satu yang terkenal adalah brownies tercipta dari ketidaksengajaan. Brownie Schrumpf, seorang pustakawan yang ketika itu mengeluarkan baking powder dari kue coklat dan ditinggalkan dengan batang kue hitam yang tebal, sehingga menjadi brownies.