Oleh-Oleh Khas Surabaya yang Terkenal Apa Ya? Ini Lho!

Oleh-Oleh Khas Surabaya yang Terkenal Apa Ya? Ini Lho!

4. Kerupuk Ikan Kenjeran

4. Kerupuk Ikan Kenjeran Kerupuk Ikan Kenjeran (disurabaya.id)

Di sebelah utara Kota Surabaya terletak Pantai Kenjeran. Pantai ini merupakan penghasil kekayaan laut seperti ikan, kerang, dan rumput laut. Ketiga hasil laut tersebut diolah menjadi kerupuk. Kerupuk mentah dan siap makan dijual di sekitaran Jalan Sukolilo. Oleh-oleh khas Surabaya yang terkenal ini diolah oleh warga sekitar. Jadi, ini tergolong produk lokal yang punya kualitas nikmat.

5. Siropen Telasih

5. Siropen Telasih Siropen Telasih (favorflavours.wordpress.com)

Nggak cuma makanan yang jadi oleh-oleh terkenal khas Surabaya. Ada sirup yang dikelola oleh perusahaan milik Belanda dan menghasilkan cita rasa Nusantara. Perusahaan ini berdiri sejak 1923, artinya punya sejarah yang panjang dalam mengolah rasa segar buah-buahan dan aroma. Sirup ini terdapat sejumlah varian rasa, antara lain jeruk keprok, vanili, frambozen, mawar dan cocopandan. Alamatnya terletak di Jalan Mliwis, mudah kok menemukannya.

6. Surabaya Snowcake

6. Surabaya Snowcake Surabaya Snowcake (lauraangelia.com)

Oleh-oleh khas Surabaya yang terkenal selanjutnya adalah snowcake. Lapisan paling luar berupa pastry. Ditengahnya terdapat spikoe, diatasnya bertabur salju.

7. Spikoe

7. Spikoe Spikoe (shopee.co.id)

Spikoe atau disebut roti lapis ini adalah oleh-oleh khas Surabaya yang terkenal. Bahan-bahan terpilih diolah menjadi satu menciptakan cita rasa. Terdapat dua macam pilihan, pilihan pertama di tengah spikoe tersembunyi kismis yang manis. Pilihan kedua tanpa kismis namun tetap lazis. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"