Mi Ayam Bu Tumini adalah Legenda, Gimana Kisah Suksesnya?

Mi Ayam Bu Tumini adalah Legenda, Gimana Kisah Suksesnya?
Mi ayam Bu Tumini yang legendaris itu (Twitter @dimas_irsyadul)

Inilah yang menjadikan mi ayam Bu Tumini legendaris gengs. Ciri khas ini pun termasuk konsisten sampe sekarang, begitu terus deh dari dulu.

Gak cuma mi ayam, di warung mi ayam Bu Tumini yang legendaris itu juga ada menu lain. Mi ayam ceker misalnya, dengan tiga potong ceker ayam yang populer banget tuh. ceker ayamnya juga lembut banget gengs, empuk, bumbunya juga meresap sempurna.

Dari ciri khasnya itulah mi ayam Bu Tumini bisa jadi salah satu legenda mi ayam di Yogyakarta. Mi ayam Bu Tumini pun punya banyak penggemar hingga sekarang. 

Gak heran deh kalo Almarhumah pernah masuk dalam nominasi Perempuan Pencipta Perubahan dari Unite For Education (UFE) Sustainability Forum pada 2019 lalu.

Coba deh main ke warungnya Bu Tumini, terbaik gengs~ (jogja.tribunnews.com)

Kini Bu Tumini sudah tiada, tapi warung dan mi ayam legendarisnya masih ada kok. Namun, belum ada kabar yang jelas tentang siapa yang akan melanjutkan usaha warung makan mi ayam Tumini yang legendaris itu. Semoga segera ada kabar baik deh.

Selamat jalan, Bu Tumini.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"